Text
Historiografi Matematika: Rujukan Paling Otoritatif Tentang Sejarah Perkembangan Matematika
Buku ini mengulas tentang sejarah perkembangan matematika. Proses perkembangan matematika dimulai sejak adanya peradaban mesopotamia, Mesir, dan Yunani. Dari ketiga peradaban tersebut, Yunani-lah yang paling maju dalam hal perkembangan matematika. Hal tersebut terjadi karena Yunani selalu mengedepankan kebebasan berpikir, rasional, dan berani untuk berubah. Namun, memasuki permulaan abad masehi, perkembangan matematika Yunani mengalami masa suram. Catatan Bibliografi : halaman 161
FG003662 | 510.9 KUS h | 500 (Rak 05) | Tersedia |
FG010298 | 510.9 KUS h | 500 (Rak 05) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain